5 Jenis Blog dan Website Beserta Fungsinya

Di dalam kehidupan sehari-hari pastinya sudah tidak asing lagi bukan dengan yang namanya blog? Ini merupakan sebuah platform yang digunakan untuk menulis berbagai macam informasi pribadi maupun kepentingan bisnis dan lainnya. Namun, beberapa diantaranya juga menggunakan layanan backlink.ac.id yang membantu mempopulerkan website.

Jenis-Jenis Blog

Dikutip dari situs backlink.ac.id terdapat beberapa jenis blog yang harus diketahui. Ini memiliki fungsi yang berbeda-beda. Berikut penjelasannya :

5 Jenis Blog dan Website Beserta Fungsinya

1. Blog Pribadi

Untuk jenis blog pertama adalah Blog pribadi. Platform satu ini lebih berorientasi pada kehidupan si penulis dibandingkan audiens. Ini memuat berbagai macam artikel, foto maupun gambar yang berkaitan dengan berbagai bidang.

Blog pribadi biasanya bersifat lebih terbuka dan memberikan peluang kepada para pembaca dan blogger untuk berdiskusi. Ini biasanya dikunjungi oleh beberapa orang yang memiliki minat serta pemikiran yang sama.

2. Niche Blog

Niche blog adalah sebuah website yang berisi mengenai topik tertentu. Ruang lingkup serta topiknya ditentukan oleh blogger berdasarkan minat serta ketertarikan. Terdapat beberapa Niche atau tema yang bisa dipilih mulai dari perjalanan, kuliner, fashion dan sebagainya.

Setiap kategori tersebut harus memuat berbagai informasi yang disertai dengan gambar, artikel maupun video. Para blogger bisa menulis lebih dari satu niche.

3. Blog Bisnis

Dilihat dari namanya saja sudah bisa diketahui bahwa blog bisnis merupakan sebuah situs yang digunakan khusus untuk kegiatan bisnis online. Ini dibuat khusus untuk menarik perhatian para konsumen serta berisi tentang berbagai konten yang bersifat soft selling.

Blog bisnis satu ini biasanya digunakan oleh beberapa perusahaan yang mana memiliki berbagai macam fitur khusus untuk melakukan transaksi. Para pelanggan bisa membeli dan menjual produknya melalui situs website blog ini.

4. Blog Afiliasi

Jenis blog terakhir adalah blog affiliasi. Ini memuat berbagai konten berisikan tautan yang mengarahkan pada pembaca untuk menjual maupun membeli produk tertentu.

Blog affiliasi pada umumnya digunakan untuk melakukan promosi produk secara soft selling maupun hard selling melalui sebuah konten. Ini menjadi salah satu platform yang banyak diminati oleh semua orang.

Itulah tadi beberapa jenis blog yang harus Anda ketahui. Untuk menambah penampilan blog agar lebih menarik dan dikenal oleh masyarakat banyak maka bisa mengandalkan jasa backlink.ac.id. ini merupakan jasa yang siap membantu dalam mempromosikan website maupun blog dengan efektif dan cepat.